Kelebihan dan kekurangan GNOME Office Gnumeric

Berikut ini adalah pertanyaan dari imigataru6308 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kelebihan dan kekurangan GNOME Office Gnumeric

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kelebihan dari StarOffice Calc:

– kemampuannya untuk mengenali dan mengklarifikasi data yang ditempatkan di lembaran kerja.

– membantu penggunanya untuk membuat grafik dari data tersebut.

– Dapat dikonversi dengan mudah menjadi dokumen Microsoft Excel.

2. OpenOffice Calc

kelebihan :

Menyimpan file dokumen yang dihasilkan dalam format OpenDokument (XML).

Menyimpan file dokumen dalam format yang dapat dibuka dan diedit oleh Microsoft Excel.

Menyimpan file dokumen dalam format PDF

3. GNOME Office-Gnumeric

kelebihan :

Memilki 95% fungsi-fungsi yang terdapat di Excel dan 100% fungsi –fungsi Enginering.

Melakukan perhitungan dengan tetap menjaga keterkaitan antar sel.

Pengguna dapat mendefinisikan nama sel, selang sel, dan fungsi sendiri.

4. Abacus

kelebihan:

Lembaran kerja yang banyak namun jumlahnya dibatasi oleh ketersediaan memori komputer.

– Fungsi-fungsi standar berbentuk menu.

– Perintah pengeditan data di sel.

5. Wingz

Kelebihan dari Wingz adalah sifatnya yang freeware meski dibatasi hanya untuk penggunaan nonkomersial dan tidak untuk dijual kembali. Wingz juga dilengkapi dengan perangkat alat bantu untuk menganalisis data dinamis dengan fungsi-fungsi lengkap dalam bidang statistic,rekayasa,keuangan dan ditambah dengan keteersedian matriks lembaran kerja yang multiplayer.

  • jangan lupa follow
  • like
  • jadikan jawaban tercedas
  • okeh

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh karnosaputro480 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Feb 22