Tuliskan 4 teknik berpikir komputasional dan berikan 2 contoh untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari mnurfri pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan 4 teknik berpikir komputasional dan berikan 2 contoh untuk setiap pointnya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Saya bantuin jawabb

Penjelasan:

4 teknik berpikir komputasional :

  1. Penguraian
  2. Abstraksi
  3. Memahami pola
  4. Algoritma

Contohnya :

  1. Ketika ada seseorang menyontek maka kamu harus bisa mencari sebab dan menguraikannya serta mencari solusinya
  2. Saat kau bermain bola kamu harus bisa menganalisa pola permainan lawan sehingga dapat melawannya
  3. Algoritma, cobalah mengerjakan tugas sesuai waktunya dan tersusun dengan rapih
  4. Contoh abstraksi adalah saat kamu sedang belajar hindarilah distraksi contohnya game dan sosmed

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh michaelcarlo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 25 Jul 22