Apa yang dimaksud Absolut pada ExcelTolong bantu ya bang /kak

Berikut ini adalah pertanyaan dari ashwinidewan1109 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa yang dimaksud Absolut pada Excel
Tolong bantu ya bang /kak

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sel Absolut atau Referensi Absolut adalah istilah untuk sel yang alamatnya berada dalam kondisi terkunci. Tujuan dari penguncian ini adalah agar alamat sel tidak mengalami perubahan saat dilakukan proses Auto Fill maupun Copy paste.

Penjelasan:

Bintang 5 nya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gibransetiawan22 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22