Sebutkan 2 jenis fitur yang terdapat pada browser

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ifatur7517 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 2 jenis fitur yang terdapat pada browser

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. Bookmark manager(menyipan halaman yang pernah di buka)
  2. internet relay chat (pendukung chatting)
  3. Session cookies (menyimpan informasi elama pengguna masih menggunakan browser)
  4. Fitur autocompletion (pengisian alamat url yang dapat secara otomatis melengkapi dapat memprediksi kata yang pengguna akan ketik tanpa harusmengetik secara lengkap)

Penjelasan:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FahmiDx dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Mar 22