Buatlah sebuah algoritma sederhana dg flowchartnya??jawab?!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rahmadthupliz8587 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah sebuah algoritma sederhana dg flowchartnya??
jawab?!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Flowchart untuk Menghitung Keliling Lingkaran ada pada gambar

Analisis dari menghitung keliling lingkaran, yaitu :

Input : r (jari-jari lingkaran) dan phi

Keliling Lingkaran  K=2*phi*r

Algoritma dari menghitung keliling lingkaran, yaitu :

Pertama, Anda harus menetapkan nilai dari phi, seperti yang telah kita ketahui yaitu nilai dari phi adalah 3.14

Selanjutnya Anda harus menghitung jari-jari pada lingkaran tersebut

Kemudian Anda bisa memasukkan rumus menghitung keliling lingkaran, yang mana rumusnya yaitu K=2*phi*r

Setelah memasukkan rumus tersebut, maka nilai K akan ditampilkan atau dicetak menjadi suatu output pada perangkat output.

2.Flowchart untuk Mengirimkan Surat ada pada gambar

Algoritma dari mengirim surat, yaitu :

Pertama yang harus dilakukan yaitu mengetik atau menulis surat

Lalu harus menyiapkan sebuah amplop atau sampul surat

Kemudian memasukkan surat tersebut kedalam sebuah amplop yang sudah disediakan sebelumnya

Setelah memasukkan surat ke dalam amplop, maka Anda harus melekatkan amplop surat tersebut dengan baik menggunakan lem

Selanjutnya yaitu harus menuliskan alamat dari pengiriman surat tersebut, apabila Anda tidak ingat, maka lebih baik untuk mengambil buku alamat dan juga mencari alamat yang akan dituju sebelumnya. Lalu tulislah alamat tersebut pada amplop surat.

Setelah itu belilah perangko dan tempelkan perangko tersebut pada amplop yang tadi.

Langkah terakhir yaitu, Anda harus pergi ke kantor pos dan membawa surat tersebut dan diserahkan kepada pegawai pos.

3.Flowchart untuk Menentukan Bilangan yang Genap dan Ganjil ada pada gambar

Algoritma dari menentukan sebuah bilangan tersebut genap atau ganjil, yaitu :

Pertama yaitu inputkan atau masukkan suatu bilangan, bilangan tersebut haruslah bilangan bulat

Lalu bagilah bilangan yang telah diinputkan tersebut dengan angka 2

Apabila hasil dari sisa pembagian tersebut 0, maka dapat disimpulkan bahwa bilangan tersebut adalah genap

Sebaliknya, apabila hasil dari sisa pembagian tersebut bukan 0, maka dapat disimpulkan bahwa bilangan tersebut adalah ganjil

Penjelasan:

semoga membantu

Jawaban:1. Flowchart untuk Menghitung Keliling Lingkaran ada pada gambarAnalisis dari menghitung keliling lingkaran, yaitu :
Input : r (jari-jari lingkaran) dan phi
Keliling Lingkaran  K=2*phi*r
Algoritma dari menghitung keliling lingkaran, yaitu :
Pertama, Anda harus menetapkan nilai dari phi, seperti yang telah kita ketahui yaitu nilai dari phi adalah 3.14
Selanjutnya Anda harus menghitung jari-jari pada lingkaran tersebut
Kemudian Anda bisa memasukkan rumus menghitung keliling lingkaran, yang mana rumusnya yaitu K=2*phi*r
Setelah memasukkan rumus tersebut, maka nilai K akan ditampilkan atau dicetak menjadi suatu output pada perangkat output.2.Flowchart untuk Mengirimkan Surat ada pada gambarAlgoritma dari mengirim surat, yaitu :
Pertama yang harus dilakukan yaitu mengetik atau menulis surat
Lalu harus menyiapkan sebuah amplop atau sampul surat
Kemudian memasukkan surat tersebut kedalam sebuah amplop yang sudah disediakan sebelumnya
Setelah memasukkan surat ke dalam amplop, maka Anda harus melekatkan amplop surat tersebut dengan baik menggunakan lem
Selanjutnya yaitu harus menuliskan alamat dari pengiriman surat tersebut, apabila Anda tidak ingat, maka lebih baik untuk mengambil buku alamat dan juga mencari alamat yang akan dituju sebelumnya. Lalu tulislah alamat tersebut pada amplop surat.
Setelah itu belilah perangko dan tempelkan perangko tersebut pada amplop yang tadi.
Langkah terakhir yaitu, Anda harus pergi ke kantor pos dan membawa surat tersebut dan diserahkan kepada pegawai pos.3.Flowchart untuk Menentukan Bilangan yang Genap dan Ganjil ada pada gambarAlgoritma dari menentukan sebuah bilangan tersebut genap atau ganjil, yaitu :
Pertama yaitu inputkan atau masukkan suatu bilangan, bilangan tersebut haruslah bilangan bulat
Lalu bagilah bilangan yang telah diinputkan tersebut dengan angka 2
Apabila hasil dari sisa pembagian tersebut 0, maka dapat disimpulkan bahwa bilangan tersebut adalah genap
Sebaliknya, apabila hasil dari sisa pembagian tersebut bukan 0, maka dapat disimpulkan bahwa bilangan tersebut adalah ganjil
Penjelasan:semoga membantuJawaban:1. Flowchart untuk Menghitung Keliling Lingkaran ada pada gambarAnalisis dari menghitung keliling lingkaran, yaitu :
Input : r (jari-jari lingkaran) dan phi
Keliling Lingkaran  K=2*phi*r
Algoritma dari menghitung keliling lingkaran, yaitu :
Pertama, Anda harus menetapkan nilai dari phi, seperti yang telah kita ketahui yaitu nilai dari phi adalah 3.14
Selanjutnya Anda harus menghitung jari-jari pada lingkaran tersebut
Kemudian Anda bisa memasukkan rumus menghitung keliling lingkaran, yang mana rumusnya yaitu K=2*phi*r
Setelah memasukkan rumus tersebut, maka nilai K akan ditampilkan atau dicetak menjadi suatu output pada perangkat output.2.Flowchart untuk Mengirimkan Surat ada pada gambarAlgoritma dari mengirim surat, yaitu :
Pertama yang harus dilakukan yaitu mengetik atau menulis surat
Lalu harus menyiapkan sebuah amplop atau sampul surat
Kemudian memasukkan surat tersebut kedalam sebuah amplop yang sudah disediakan sebelumnya
Setelah memasukkan surat ke dalam amplop, maka Anda harus melekatkan amplop surat tersebut dengan baik menggunakan lem
Selanjutnya yaitu harus menuliskan alamat dari pengiriman surat tersebut, apabila Anda tidak ingat, maka lebih baik untuk mengambil buku alamat dan juga mencari alamat yang akan dituju sebelumnya. Lalu tulislah alamat tersebut pada amplop surat.
Setelah itu belilah perangko dan tempelkan perangko tersebut pada amplop yang tadi.
Langkah terakhir yaitu, Anda harus pergi ke kantor pos dan membawa surat tersebut dan diserahkan kepada pegawai pos.3.Flowchart untuk Menentukan Bilangan yang Genap dan Ganjil ada pada gambarAlgoritma dari menentukan sebuah bilangan tersebut genap atau ganjil, yaitu :
Pertama yaitu inputkan atau masukkan suatu bilangan, bilangan tersebut haruslah bilangan bulat
Lalu bagilah bilangan yang telah diinputkan tersebut dengan angka 2
Apabila hasil dari sisa pembagian tersebut 0, maka dapat disimpulkan bahwa bilangan tersebut adalah genap
Sebaliknya, apabila hasil dari sisa pembagian tersebut bukan 0, maka dapat disimpulkan bahwa bilangan tersebut adalah ganjil
Penjelasan:semoga membantuJawaban:1. Flowchart untuk Menghitung Keliling Lingkaran ada pada gambarAnalisis dari menghitung keliling lingkaran, yaitu :
Input : r (jari-jari lingkaran) dan phi
Keliling Lingkaran  K=2*phi*r
Algoritma dari menghitung keliling lingkaran, yaitu :
Pertama, Anda harus menetapkan nilai dari phi, seperti yang telah kita ketahui yaitu nilai dari phi adalah 3.14
Selanjutnya Anda harus menghitung jari-jari pada lingkaran tersebut
Kemudian Anda bisa memasukkan rumus menghitung keliling lingkaran, yang mana rumusnya yaitu K=2*phi*r
Setelah memasukkan rumus tersebut, maka nilai K akan ditampilkan atau dicetak menjadi suatu output pada perangkat output.2.Flowchart untuk Mengirimkan Surat ada pada gambarAlgoritma dari mengirim surat, yaitu :
Pertama yang harus dilakukan yaitu mengetik atau menulis surat
Lalu harus menyiapkan sebuah amplop atau sampul surat
Kemudian memasukkan surat tersebut kedalam sebuah amplop yang sudah disediakan sebelumnya
Setelah memasukkan surat ke dalam amplop, maka Anda harus melekatkan amplop surat tersebut dengan baik menggunakan lem
Selanjutnya yaitu harus menuliskan alamat dari pengiriman surat tersebut, apabila Anda tidak ingat, maka lebih baik untuk mengambil buku alamat dan juga mencari alamat yang akan dituju sebelumnya. Lalu tulislah alamat tersebut pada amplop surat.
Setelah itu belilah perangko dan tempelkan perangko tersebut pada amplop yang tadi.
Langkah terakhir yaitu, Anda harus pergi ke kantor pos dan membawa surat tersebut dan diserahkan kepada pegawai pos.3.Flowchart untuk Menentukan Bilangan yang Genap dan Ganjil ada pada gambarAlgoritma dari menentukan sebuah bilangan tersebut genap atau ganjil, yaitu :
Pertama yaitu inputkan atau masukkan suatu bilangan, bilangan tersebut haruslah bilangan bulat
Lalu bagilah bilangan yang telah diinputkan tersebut dengan angka 2
Apabila hasil dari sisa pembagian tersebut 0, maka dapat disimpulkan bahwa bilangan tersebut adalah genap
Sebaliknya, apabila hasil dari sisa pembagian tersebut bukan 0, maka dapat disimpulkan bahwa bilangan tersebut adalah ganjil
Penjelasan:semoga membantuJawaban:1. Flowchart untuk Menghitung Keliling Lingkaran ada pada gambarAnalisis dari menghitung keliling lingkaran, yaitu :
Input : r (jari-jari lingkaran) dan phi
Keliling Lingkaran  K=2*phi*r
Algoritma dari menghitung keliling lingkaran, yaitu :
Pertama, Anda harus menetapkan nilai dari phi, seperti yang telah kita ketahui yaitu nilai dari phi adalah 3.14
Selanjutnya Anda harus menghitung jari-jari pada lingkaran tersebut
Kemudian Anda bisa memasukkan rumus menghitung keliling lingkaran, yang mana rumusnya yaitu K=2*phi*r
Setelah memasukkan rumus tersebut, maka nilai K akan ditampilkan atau dicetak menjadi suatu output pada perangkat output.2.Flowchart untuk Mengirimkan Surat ada pada gambarAlgoritma dari mengirim surat, yaitu :
Pertama yang harus dilakukan yaitu mengetik atau menulis surat
Lalu harus menyiapkan sebuah amplop atau sampul surat
Kemudian memasukkan surat tersebut kedalam sebuah amplop yang sudah disediakan sebelumnya
Setelah memasukkan surat ke dalam amplop, maka Anda harus melekatkan amplop surat tersebut dengan baik menggunakan lem
Selanjutnya yaitu harus menuliskan alamat dari pengiriman surat tersebut, apabila Anda tidak ingat, maka lebih baik untuk mengambil buku alamat dan juga mencari alamat yang akan dituju sebelumnya. Lalu tulislah alamat tersebut pada amplop surat.
Setelah itu belilah perangko dan tempelkan perangko tersebut pada amplop yang tadi.
Langkah terakhir yaitu, Anda harus pergi ke kantor pos dan membawa surat tersebut dan diserahkan kepada pegawai pos.3.Flowchart untuk Menentukan Bilangan yang Genap dan Ganjil ada pada gambarAlgoritma dari menentukan sebuah bilangan tersebut genap atau ganjil, yaitu :
Pertama yaitu inputkan atau masukkan suatu bilangan, bilangan tersebut haruslah bilangan bulat
Lalu bagilah bilangan yang telah diinputkan tersebut dengan angka 2
Apabila hasil dari sisa pembagian tersebut 0, maka dapat disimpulkan bahwa bilangan tersebut adalah genap
Sebaliknya, apabila hasil dari sisa pembagian tersebut bukan 0, maka dapat disimpulkan bahwa bilangan tersebut adalah ganjil
Penjelasan:semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Leklangga456 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jul 21