Berikut ini adalah pertanyaan dari duwiyulianti160795 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
sistem n 1 perangkat unsur yg secara teratur saling berkaitan sehingga membentuk suatu totalitas; 2 susunan yg teratur dr pandangan, teori, asas, dsb; 3 metode
Sedangkan menurut Kamus Oxford: set of connected things or parts ; organized body of things ; considered principles of procedure or classification ; method
Jadi dapat disimpulkan bahwa sistem adalah hubungan yang harmonis dan teratur antar bagian dalam satu kesatuan dan hubungan tersebut dapat berupa aturan2, prinsip2 dan peosedur2 yang disepakati bersama.
Penjelasan:
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Leklangga456 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 05 Jan 22