Berikut ini adalah pertanyaan dari putrirey22 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3. Sebutkan contoh sikap menghargai keberagaman ekonomi!
4. Jelaskan 5 manfaat menggunakan produk dalam luar negeri!
5. Bagaimana sikapmu terhadap orang yang suka menggunakan produk luar negeri?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. - Melukis, menyanyi, dan panjat tebing
2. -Berenang, berlatih renang dengan rutin dan didampingi pelatih
- Membuat mozaik dan kolase, berlatih menciptakan kreasi mozaik dan kolase dengan giat
- Menulis cerita, rajin menuliskan ide-ide tulisan kemudian mengembangkannya menjadi cerita
3. - Saling menghargai dan menghormati kegiatan ekonomi yang beragam seperti profesi orang lain
- Mencontoh keberhasilan orang lain dengan meniru sikap positifnya
- Menumbuhkan sikap persaingan yang sehat bagi pelaku kegiatan ekonomi
4. - Menjaga nama baik bangsa
- Memperbanyak lapangan pekerjaan
- Meningkatkan pendapatan negara
- Meningkatkan kualitas produk
- Mengurangi tingkat kemiskinan dan kriminalitas
5. Sikap terhadap orang yang suka menggunakan produk luar negeri adalah tidak bangga, sebab tidak memupuk rasa cinta kepada tanah air dan tidak ikut memajukan industri dan produsen dalam negeri
Penjelasan:
Semoga membantu :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Franszecha dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 03 Jan 22