jelaskan bagian dari hardware​

Berikut ini adalah pertanyaan dari izakarrato2020 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan bagian dari hardware​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Hardware adalah Perangkat yang berbentuk konkret ( nyata ) dalam suatu perangkat...

jenis jenis hardware adalah :

1. input device : input device adalah hardware yang mengatur masuknya data ke perangkat dengan bantuan sensor, seperti mouse, mic.

2. processing device : merupakan hardware untuk memproses data yang masuk untuk menjadi hasil ( output ) yang diinginkan, misalnya Processor,GPU.

3. output device : mencetak data yang sudah diproses oleh processing device, contohnya speaker, monitor.

4. Storage device : fungsinya adalah menyimpan data yang diperlukan dalam proses, baik secara sementara maupun permanen, misalnya RAM, SSD.

-O-

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh li8ght dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Apr 22