Buatlah program sederhana untuk membuat lampu flip flop berkedip secara

Berikut ini adalah pertanyaan dari MasFebri05 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Buatlah program sederhana untuk membuat lampu flip flop berkedip secara bergantian jika ditentukan pin 6 dan pin 7 sebagai outputnya, kemudian dilakukan delay selama 1000 detik!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

// Menyalakan LED Menggunakan Arduino UNO

// Menyalakan LED dengan Aktif HIGH

void setup()

{

// menjadikan PIN 6 dan PIN 7 sebagai OUTPUT

pinMode(6, OUTPUT);

pinMode(7, OUTPUT);

}

void loop()

{

// Menyalakan PIN 6 (HIGH = Memberi tegangan pada PIN 6)

// Mematikan PIN 7 (LOW = Tidak Memberi tegangan pada PIN 7)

digitalWrite(6, HIGH);

digitalWrite(7,LOW);

// Pause selama 1 detik

delay(1000);

// Mematikan PIN 6 (LOW = Tidak Memberi tegangan pada PIN 6)

// Menyalakan PIN 7 (HIGH = Memberi tegangan pada PIN 7)

digitalWrite(6, LOW);

digitalWrite(7,HIGH);

// Pause selama 1 detik

delay(1000);

}

Penjelasan:

semoga bermanfaat (◠‿◕)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh richardsiahaan56 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Jun 22