Salah satu ciri dari data numeric yaitu, secara default ketika

Berikut ini adalah pertanyaan dari yunitaulfa688 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Salah satu ciri dari data numeric yaitu, secara default ketika data masuk pada lembar kerja akan secara otomatis menempati posisi ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban singkat:

rata kanan

Penjelasan panjang:

Dalam Ms. Excel terdapat istilah buku kerja (workbook) dan lembar kerja (worksheet).

Amatilah lampiran: Saat menginput data di lembar kerja, terdapat perbedaan kondisi sesuai tipe datanya, yaitu:

- tipe data numeric posisinya menjadi rata kanan (tanda panah merah)

- tipe data text posisinya menjadi rata kiri (tanda panah biru)

Jawaban singkat:rata kananPenjelasan panjang:Dalam Ms. Excel terdapat istilah buku kerja (workbook) dan lembar kerja (worksheet).Amatilah lampiran: Saat menginput data di lembar kerja, terdapat perbedaan kondisi sesuai tipe datanya, yaitu:- tipe data numeric posisinya menjadi rata kanan (tanda panah merah)- tipe data text posisinya menjadi rata kiri (tanda panah biru)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Zamroniy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 14 Apr 22