Terdapat dua teko air masing-masing berkapasitas 7 liter dan 5

Berikut ini adalah pertanyaan dari auralatifah0812 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Terdapat dua teko air masing-masing berkapasitas 7 liter dan 5 liter. Pada kedua tekotersebut tidak ada tanda yang menunjukkan batas ukuran. Ada sebuah bak yang menapung
air yang mengalir. Bak air itu digunakan untuk mengisi air pada kedua teko tersebut.
Bagaimana saudara dapat mengisikan tepat 6 liter air ke dalam teko yang berkapasitas 7
liter.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Cara mengisikan tepat 6 liter airke dalamteko yang berkapasitas7 literadalah: Isi penuh teko yang berkapasitas 5 liter, lalu masukkan kedalam teko kapasitas 7 liter. Lalu tambahkan hasil seiisih air dari kedua teko, dimasukkan separuh airnya saja. Maka didapatkan air berkapasitas 6 liter tepat.

Penjelasan:

Pada soal diatas jika ingin mendapatkan hasil 6 liter tepat, kita harus mencari tambahan 1 liter air menggunakan cara menyelisihkan kedua teko yang sudah kita ketahui kapasitasnya. Caranya yaitu isi teko yang berkapasitas 7 liter, dan masukkan ke dalam teko kapasitas 5 liter. Sisa air pasti berjumlah 2 liter ( 7 - 5 = 2), maka taruh ke wadah lain (kita namakan wadah B). Dan dilanjutkan dengan langkah selanjutnya.

Untuk langkah selanjutnya, kita isi teko yang berkapasitas 5 liter ke dalam teko kapasitas 7 liter. Maka sudah kita dapatkan total 5 liter didalam teko. Untuk mendapatkan 1 liter air, tinggal kita tambahkan saja dari wadah B yang memiliki jumlah 2 liter. Yaitu dengan mengambil separuh air dari wadah. Maka didapatkan hasil 6 liter tepat di dalam teko yang berkapasitan 7 liter.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang cara menghitung volume air pada

yomemimo.com/tugas/24829

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh YuniarFakhruNisa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Jul 22