BAAK UNINDRA merancang sistem informasi pelayanan penyusunan skripsi mahasiswa. MAHASISWA

Berikut ini adalah pertanyaan dari ameliaangelika66 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

BAAK UNINDRA merancang sistem informasi pelayanan penyusunan skripsi mahasiswa. MAHASISWA tersebut kemudian membuat proposal skripsi ke BAAK. Setiap proposal yang masuk dikirimkan ke tim PRODI dan akan dibalas dengan Surat Persetujuan. Setelah itu BAAK menentukan DOSEN Pembimbing dan menyerahkan proposal tersebut kepada DOSEN yang bersangkutan. Seiring dengan jalannya bimbingan skripsi, semua DOSEN Pembimbing setiap bulan harus memberikan laporan kemajuan skripsi dari MAHASISWA yang dibimbingnya. Pada Akhir penyusunan skripsi DOSEN Pembimbing membuat pernyataan kepada BAAK bahwa mahasiswanya telah siap sidang dan MAHASISWA tersebut menyerahkan draf skripsi ke BAAK. Oleh BAAK draf skripsi tersebut diteruskan kepada tim PRODI. Selesai ujian skripsi PRODI mengirimkan nilai hasil sidang kepada BAAK untuk diumumkan kepada MAHASISWA. sebutkan entitas, proses, dan data storenya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Entitas

  • Entitas Mahasiswa adalah mahasiswa yang mendaftarkan diri ke BAAK Unindra  untuk mendapatkan pelayanan penyusunan skripsi.
  • Entitas Dosen Pembimbing merupakan semua dosen yang berkewajiban membimbing mahasiswa dalam penyusunan skripsi.
  • Entitas SDM adalah orang yang memimpin di Universitas Indraprasta Prof Dr. Sumaryoto.

Proses

  • Proses Sistem Informasi Pelayanan Penyusunan Skripsi adalah proses dimana terjadinya pengolahan data yang terjadi di Universitas Indraprasta PGRI.

Data Store

  • BAAK Unindra adalah Biro Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan Unindra yang merupakan bagian yang merancang sistem informasi pelayanan penyusunan skripsi mahasiswa.
  • Proposal dalam hal ini adalah rencana kerja yang disusun mahasiswa Unindra secara sistematis dan terperinci untuk diajukan ke bagian BAAK Unindra.
  • BAAK Unindra membalas surat persetujuan setelah proposal yang masuk dikirimkan ke Prodi. Prodi dalam hal ini adalah bagian dari sebuah jurusan masing-masing mata perkuliahan mahasiswa.
  • Dosen pembimbing adalah dosen yang ditugaskan untuk mengawasi serta membimbing jalannya skripsi setiap mahasiswa. Kemudia BAAK Unindra menentukan dosen Pembimbing dan menyerahkan proposal tersebut kepada dosen yang bersangkutan.
  • Dosen Pembimbing setiap bulan diwajibkan memberikan laporan kemajuan skripsi dari mahasiswa yang dibimbingnya.
  • Dosen Pembimbing membuat pernyataan kepada BAAK Unindra bahwa mahasiswanya telah siap sidang.
  • Mahasiswa mengajukan kembali draf skripsi ke BAAK Unindra.
  • BAAK Unindra meneruskan kembali kepada tim Prodi untuk diadakan ujian skripsi yang telah ditentukan.
  • Prodi mengirimkan nilai hasil sidang kepada BAAK Unindra untuk diumumkan kepada mahasiswa.

Penjelasan:

Entitas merupakan setiap unit yang menjalankan kegiatan usaha atau atau setiap objek yang mempunyai  kepentingan.

Proses merupakan rangkaian kegiatan yang dijalankan oeleh suatu sistem dengan tujuan untuk memperoleh hasil yang diinginkan.

Data store merupakan file yang digunakan untuk menyimpan yang dapat diolah untuk mendapatkan output tertentu. Data store biasanya berisi tentang sejumlah data seperti :

  • Nama Mahasiswa.
  • Dosen.
  • Prodi.
  • Judul Skripsi

Pelajari Lebih Lanjut :

Pelajari lebih lanjut materi tentang Entitas, Proses dan Data Storepadayomemimo.com/tugas/30177050

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh azisriyadi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jul 22