Berikut ini adalah pertanyaan dari srimulyaniyani701 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Menurut ANA (American Nurses Association) 2008, Nursing Informatic adalah:
"Specialty that integrates nursing science, computer science, and information science to manage and communicate data, information, knowledge, and wisdom in nursing practice. NI supports consumers, patients, nurses, and other providers in their decision- making in all roles and settings. This support is accomplished through the use of information structures, information processes, and information technology".
Penjelasan:
Intinya adalah bahwa Nursing Informatic merupakan sebuah sistem informasi keperawatan yang secara khusus dibuat dengan tujuan untuk memudahkan kinerja perawat dalam menjalankan tugasnya serta meningkatkan kualitas pelayanan dengan memanfaatkan teknologi yang ada seperti komputer, PDA, dan tablet. Contoh realnya antara lain seperti: dokumentasi keperawatan elektronik, SimKep (Software asuhan keperawatan) yang memudahkan perawat dalam merumuskan asuhan keperawatan, dll. Penggunaan teknologi dalam pengolahan informasi keperawatan dianggap sangat diperlukan karena perawat merupakan kunci dari proses penyampaian informasi antara dokter dengan pasien dan keluarga dengan tenaga kesehatan lainnya. Gravean dan Cococran (1989) mengungkapkan bahwa sistem informasi keperawatan itu merupakan kombinasi antara ilmu komputer, ilmu informasi,dan ilmu keperawatan itu sendiri.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Arshaluis6 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 10 Dec 22