beri contoh apa yang di maksud uji F​

Berikut ini adalah pertanyaan dari hondrofitrah77 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Beri contoh apa yang di maksud uji F​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Terlampir pada penjelasan

Penjelasan:

Materi : Metodologi Penelitian - Uji Asumsi Klasik

Uji F digunakan untuk menguji tingkat signifikan atau tidaknya pengaruh variabel bebas secara simultan (bersama sama) terhadap variabel terikat (Ghozali, 2018). Biasanya uji ini terletak pada ANOVA (analysis of variance) pada aplikasi statistik (SPSS, EView, Excel, Stata, Minitab, so on).

Syarat : uji F

Bila nilai uji f < 5%/10% maka kesimpulannya ada pengaruh secara simultan antara variabel bebas (sebutkan variabel bebasnya apa saja) terhadap variabel terikat (sebutkan variabel terikatnya apa saja)

Bila nilai uji f > 5%/10% maka kesimpulannya tidak ada pengaruh secara simultan antara variabel bebas (sebutkan variabel bebasnya apa saja) terhadap variabel terikat (sebutkan variabel terikatnya apa saja)

Contoh : nilai F pada penelitian "pengaruh bug of program, error syntax, dan keamanan data terhadap kualitas aplikasi" sebesar 0,295

dari pernyataan diatas, nilai F lebih dari 5% atau 10% sehingga dapat disimpulkan "tidak adapengaruhbug of program, error syntax, dan keamanan data terhadap kualitas aplikasi"

jika nilai F sebesar 0,001 maka "terdapatpengaruhbug of program, error syntax, dan keamanan data terhadap kualitas aplikasi"

Nb : Uji F bergantung dari distribusi datanya, sehingga tidak menjamin selalu lolos uji F

Selamat belajar.

Referensi : Uma Sekaran dan Roger Bougie "Metode Penelitian Bisnis" (2015) dan buku metode penelitian yang lain.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Griccie dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 05 Oct 22