Berikut ini merupakan pengaruh negatif penggunaan teknologi, kecuali A.

Berikut ini adalah pertanyaan dari meisya062012 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berikut ini merupakan pengaruh negatif penggunaan teknologi, kecualiA. komputer memudahkan kerja manusia
b. menonton televisi dalam waktu yang lama
c. menghabiskan waktu untuk bermain game komputer
d. banyaknya pengangguran, karena pekerjaan di pabrik dikendalikan oleh komputer ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A.

Penjelasan:

salah satu pengaruh positif dari penggunaan teknologi adalah dapat memudahkan kerja manusia.

pilihan B, C, dan D termasuk kedalam pengaruh negatif penggunaan teknologi

Jawaban:Opsi A.==================================Pembahasan:Ini menurut saya ya^^Karena komputer dapat membantu memudahkan kerja manusia. misal: bisa untuk medesain poster, meeting online, dan lain sebagainya. Sebaliknya jika kita menghabiskan waktu untuk bermain game kita bisa rugi. Contoh kerugian: Mata bisa rusak, kita bisa sakit karena radiasi, membuat kita menjadi ketagihan.==================================Semoga membantu Semoga bermanfaat Jangan asal Report Jangan copy paste Jangan iri sama yang di kasih BA ==================================#Koreksi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayumi1712 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 09 Apr 22