Sebutkan cara mendifinisikan pin dalam arduino, jelaskan!

Berikut ini adalah pertanyaan dari who28 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan cara mendifinisikan pin dalam arduino, jelaskan!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

bisa menggunakan PinMode ya

contoh ; PinMode(12, OUTPUT) bisa juga di setting sebagai input dan sebaliknya.

Penjelasan:

Merupakan fungsi untuk mengatur mode dari Digital I/O sebagai Output atau sebagai Input. Fungsi ini akan mempengaruhi register DDRXn pada Mikrokontroler AVR dan juga mempengaruhi kondisi internal pull up. Pada mode sebagai input, apabila PortX berlogika HIGH dan PUD juga aktif maka MOSFET akan aktif dan menghubungkan internal pull up ke Digital I/O. Tetapi secara garis besar fungsi ini berarti mendeklrasikan pin sebagai input ataupun output.

Semoga Membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh HaleySR dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 25 Feb 23