apakah ada efek samping jika terus menerus mengaktifkan mode hemat

Berikut ini adalah pertanyaan dari RAYKALAROSA pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apakah ada efek samping jika terus menerus mengaktifkan mode hemat daya.?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pada saat mode hemat baterai diaktifkan, kita akan merasakan setidaknya dua efek samping utama. Yaitu penurunan performa pada smartphone, dan juga notifikasi yang tidak masuk saat kita tidak menggunakan smartphone (dalam keadaan layar mati).

Penjelasan:

jadikan jawaban tercerdas :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh inayahmaurin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 27 Jan 23