salah satu aspek yang harus diperhatikan saat menentukan validitas argumen

Berikut ini adalah pertanyaan dari atriaangelinasujono pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Salah satu aspek yang harus diperhatikan saat menentukan validitas argumen yang dinyatakan ialahTetapkan premis atau hipotesis dan ambil simpulannya

Buatlah tanda pada setiap baris pernyataan yang dianggap salah

Memprediksi kebenaran jawaban terhadap persoalan

Pernyataan yang salah dapat dianggap sebagai argumen valid

Semua Benar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Aspek yang harus diperhatikan saat menentukan validitas argumen adalah dengan menetapkan premis atau hipotesis dan ambil simpulannya

Pembahasan

Argumen adalah suatu alasan yang digunakan untuk memperkuat (mendukung) atau menolak suatu opini, gagasan, maupun pendirian. Argumen yang valid berarti argumen tersebut benar dan berdasarkan fakta yang ada.

Suatu argumen dapat dinyatakan valid apabila memenuhi syarat berikut:

  • Apabila premisnya benar, kesimpulannya pasti benar.
  • Kesimpulan mengikuti premisnya.
  • Premis menyediakan landasan konklusif bagi kebenaran dalam kesimpulan.
  • Kebenaran dari premis menjamin kebenaran dari kesimpulan.

Opsi B (Buatlah tanda pada setiap baris pernyataan yang dianggap salah) bukan merupakan aspek, tetapi langkah yang dapat dilakukan.

Opsi C (Memprediksi kebenaran jawaban terhadap persoalan) bukan merupakan jawaban yang tepat karena memprediksi bukanlah sesuatu yang tepat untuk dilakukan. Untuk mengetahui apakah suatu solusi persoalan valid atau bukan, dibutuhkan penelitian, bukan prediksi, kecuali prediksi tersebut berdasarkan fakta dan data.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang contoh soal validitas argumen yomemimo.com/tugas/50816697

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ChristaviaAyunda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Jan 23