Berikut ini adalah pertanyaan dari rosdiyantofirza pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban singkat:
2631 (desimal) = A47 (heksadesimal)
Penjelasan tambahan:
Cara konversi bilangan desimal (basis 10) ke heksadesimal (basis 16):
- bagi bilangan desimal dg angka 16
- tulis hasilnya dan sisa baginya (dari atas ke bawah)
- hentikan pembagian bila hasilnya 15 atau kurang dari 15
- penulisan konversi: dari bawah (hasilnya) ke atas (sisa baginya)
Amati perhitungannya pada lampiran (di bawah tabel sistem bilangan):
- Seharusnya hasilnya adalah 1047
- Namun berdasarkan tabel sistem bilangan:
angka 10 (desimal) = A (heksadesimal)
- Jadi kesimpulannya 2631 (desimal) = A47 (heksadesimal)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Zamroniy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 11 Jan 23