silahkan jelaskan pengertian dari NAT maksimal 1 kalimat

Berikut ini adalah pertanyaan dari Yoseifshua pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Silahkan jelaskan pengertian dari NAT maksimal 1 kalimat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Network Address Translation (NAT) adalah proses untuk memodifikasi sumber atau alamat tujuan dalam header IP dari sebuah paket saat paket sedang dalam transit. Secara umum, pengirim dan penerima aplikasi tidak menyadari bahwa paket IP sedang dimanipulasi.

Penjelasan:

maaf kalau salah jadikan aku jawaban tercerdas pliss lagi butuh banget

BRAINLY NINJA

Jawaban:Network Address Translation (NAT) adalah proses untuk memodifikasi sumber atau alamat tujuan dalam header IP dari sebuah paket saat paket sedang dalam transit. Secara umum, pengirim dan penerima aplikasi tidak menyadari bahwa paket IP sedang dimanipulasi.Penjelasan:maaf kalau salah jadikan aku jawaban tercerdas pliss lagi butuh bangetBRAINLY NINJA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gusmayanti1508 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Nov 22