20. Hasil perhitungan rumus =SUM(C5 D6 E6) akan menghasilkan error .... a. #DIV/0! b. #VALUE! C. #N/A d.

Berikut ini adalah pertanyaan dari mhmmdbyan98 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

20. Hasil perhitungan rumus =SUM(C5 D6E6) akan menghasilkan
error ....
a.
#DIV/0!
b. #VALUE!
C.
#N/A
d. #NULL!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pada saat membuat rumus  =SUM(C5 D6 E6) pada suatu sel maka akan menghasilkan Error #Null. Pada sel tersebut aan menghasilkan pesan error #NULL! disebabkan oleh karena seharusnya ada pemisah argumen ";" atau ",".

Pembahasan

Terdapat beberapa jenis pesan error yang terdapat pada saat memasukkan rumus di dalam microsoft excel. Contohnya pesan error #NULL! akan muncul apabila ada rentang sel yang kita masukkan ke dalam rumus excel tidak beririsan atau jika ada rentang sel yang tidak mengacu pada range sel yang benar. Hal ini umumnya diakibatkan oleh karena ada tambahan spasi atau karena tidak adanya pemisah argument yang benar.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang microsoft excel yomemimo.com/tugas/8978993

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alkhausar0106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jun 23