Berikut ini adalah pertanyaan dari nikmatulaina2 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
PC Arga dan Arya dapat terhubung.
Alasannya secara singkat adalah karena kedua PC tersebut berada dalam sebuah subnet yang sama, yaitu subnet dengan network address 192.168.100.0, dengan catatan:
- Kedua PC berada dalam jaringan lokal yang sama, baik terhubung dengan kabel maupun nirkabel.
- Minimal 1 service terbuka pada kedua PC, atau dibuka oleh administrator, misalnya ICMP (sehingga keterhubungan kedua PC dapat diperiksa dengan ping).
Pembahasan
PC Arya memiliki alamat:
IP ADDRESS 192.168.100.1 SUBNETMASK: 255.255.255.0.
- Network ID: 192.168.100
- Oktet pertama = 192, maka jenis jaringan adalah private (jaringan lokal).
- (192.168.100).00000001 AND (255.255.255).00000000 = 192.168.100.0
⇒ Network address = 192.168.100.0 - Oktet terakhir subnet mask = 00000000
⇒ Jumlah subnet = 2⁰ = 1 subnet
⇒ Jumlah host per subnet = 2⁸ – 2 = 256 – 2 = 254 host - IP address yang dapat dipergunakan: 192.168.100.1 – 192.168.100.254
- Broadcaset IP address: 192.168.100.255
Sedangkan PC Arga memiliki alamat:
IP ADDRESS 192.168.1.100 SUBNETMASK: 255.255.255.0.
⇒ 192.168.1.100 berada dalam range IP subnet PC Arya.
Berarti, jika kedua PC terhubung dalam jaringan lokal yang sama, baik dengan kabel maupun nirkabel, kedua PC dapat terhubung, jika minimal 1 service terbuka atau dibuka oleh administrator, misalnya ICMP (ping).
Walaupun tidak ada service yang terbuka, dalam terminologi jaringan komputer, PC Arya dan Arga dikatakan terhubung dalam subnet yang sama.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh henriyulianto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Dec 22