Yang termasuk bagian dari OSI Layer-1 ... a. HTTP, FTP,

Berikut ini adalah pertanyaan dari renajunia pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Yang termasuk bagian dari OSI Layer-1 ...a. HTTP, FTP, SMTP, dan NFS
b. UDP dan TCP
c. Kabel UTP, FiberOptic, Gelombang Radio
d. IP address
e. MAC address​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C

Penjelasan:

OSI Layer-1 itu Physical layer atau layer fisik. Layer fisik biasanya  digunakan secara langsung untuk berhubungan dengan perangkat keras sehingga pemindahan bit data berjalan lancar antar device.

contoh nya seperti kabel2 an seperti kabel UTP dan STP dan lain-lain

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh JombiJorok dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 May 22