Carilah sebuah siklus atau website yang berkaitan dengan pemanfaatan internet

Berikut ini adalah pertanyaan dari micelacesa pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Carilah sebuah siklus atau website yang berkaitan dengan pemanfaatan internet di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi serta Sebutkan peranan internet dan jaringan yang ada​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban :

Kata “ Jaringan Komputer “ mungkin sudah tidak asing lagi bagi telinga kita, mengingat hampir setiap hari kita melibatkan jaringan komputer dalam pekerjaan kita.

Jaringan komputer adalah sebuah sistem yang terdiri dari dua atau lebih komputer yang saling terhubung satu sama lain melalui media transmisi dan media komunikasi sehingga dapat saling berbagi data aplikasi maupun berbagi perangkat keras komputer.

Istilah jaringan komputer sendiri juga dapat diartikan sebagai kumpulan sejumlah terminal komunikasi yang terdiri dari dua komputer atau lebih yang saling terhubung.

Tujuan dibangunya jaringan komputer adalah agar informasi atau data yang dibawa pengirim (transmitter) dapat sampai kepada penerima (receiver) dengan tepat dan akurat.

Jaringan komputer memungkinkan penggunanya dapat melakikan komunikasi satu sama lain dengan mudah.

Selain itu peran jaringan komputer sanagat diperlukan untuk mengintergrasikan data antar komputer-komputer client sehingga diperolehlah suatu data yang relevan.

Ada pun manfaat dari jaringan komputer itu dalam melaksanakan tugas-tugas dikantor adalah sebagai berikut :

Dengan jaringan komputer, kita bisa mengakses file yang kita miliki sekaligus file orang lain yang telah disebarluaskan melalui suatu jaringan. Misalmya jaringan internet.

Melalui jaringan komputer, kita bisa melakukan proses pengiriman data secara cepat dan efisien.

Jaringan komputer membantu seseorang berhubungan dengan orang lain dari berbagai negara dengan mudah.

Di jaringan komputer pengguna juga dapat mengirimkan teks, gambar, audio, maupun video secara real time.

Kita dapat mengakses berita atau informasi dengan sangat mudah melalui internet.

Dengan jaringan komputer kita dapat juga memakai satu printer dikantor secara bersama.

Penjelasan :

Mohon Maaf Kalau ada Kesalahan

Semoga Bermanfaat Aamin YRA

Jika sudah dibantu janganlah lupa beri tanda ucapan terima kasih serta beri tanda nilai ( bintangnya ya !!!!! )

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fitawiendyt dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 May 22