Permisi saya mau tanya tentang karakteristik pada Sensor Warna TCS3200.

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadfachriot9ri4 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Permisi saya mau tanya tentang karakteristik pada Sensor Warna TCS3200. Sensor ini bekerja dengan cara mengubah warna menjadi nilai frekuensi.Untuk output frekuensi pada sensor TCS3200 itu kan Misal output yang dihasilkan saat kalibrasi adalah R =13 G =14 B =9.

Nah satuan frekuensi itu kan Hz ya, tapi dari angka² hasil output nilai tadi besar Hznya dinyatakan dalam apa? Apakah mHz, Hz, atau kHz ?

Terima kasih sebelumnya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Besar frekuensi dalam komputer dinyatakan dalam mHz

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh THEPOWEROFMATEMATIKA dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 09 May 23