Berikut ini adalah pertanyaan dari zahramunibah9 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. Baterai Versi Kuno dari Bagdad
Sebuah penemuan teknologi zaman dulu yang kontroversial pertama, ialah baterai versi kuno yang ditemukan di Bagdad, Irak. Baterai Bagdad ini dikenal juga sebagai Baterai Parthia.
Kombinasi tersebut akan menyebabkan "baterai' menghasilkan sekitar 1 volt listrik. Meski belum diketahui secara pasti, mengapa teknologi zaman dulu ini dibutuhkan. Faktanya, hingga saat ini para arkeolog hanya menemukan satu baterai.
B. Alat hitung tradisional abacus: Alat menghitung yang paling cepat hingga abad ke 17 masehi.
Komputer pertama ditemukan: Tahun 1822
Komputer listrik dibuat: 7 April 1953
Electronic Mail (E-Mail) surat elektronik pertama berhasil di kirim: 1971
Komputer pertama menggunakan keyboard dan mouse: Komputer buatan Douglas Engelbert
Internet dengan jaringan global diciptakan: 1969
Dimulainya penggunaan internet oleh masyarakat: Tahun 1990-an
Penjelasan:
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nayakaputradanatya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 27 Feb 23