Soal a. Buatlah program sederhana untuk menghitung luas lingkaran dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari elfinambar pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Soala. Buatlah program sederhana untuk menghitung luas lingkaran dengan menggunakan input jari-jari dari pengguna.
b. Buatlah program sederhana untuk menentukan bilangan ganjil atau genap dari suatu input angka.

Studi kasus: Seorang pemilik toko ingin membuat program sederhana untuk menghitung total harga barang yang dibeli oleh pelanggan. Setiap barang memiliki nama, harga, dan jumlah yang dibeli. Program tersebut akan meminta input dari pengguna untuk nama barang, harga, dan jumlah, kemudian akan menampilkan total harga keseluruhan dari seluruh barang yang dibeli oleh pelanggan. Buatlah program tersebut menggunakan struktur dasar program Python yang telah dipelajari.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. Menggunakan dasar program Python

import math

r = float(input("Masukkan jari-jari lingkaran: "))

luas = math.pi * r**2

print("Luas lingkaran adalah:", luas)

b. Menggunakan program Python

angka = int(input("Masukkan angka: "))

if angka % 2 == 0:

print(angka, "adalah bilangan genap")

else:

print(angka, "adalah bilangan ganjil")

Studi Kasus :

# Inisialisasi variabel total_harga

total_harga = 0

# Meminta input dari pengguna untuk jumlah barang yang akan dibeli

n = int(input("Masukkan jumlah barang yang akan dibeli: "))

# Loop untuk meminta input dari pengguna untuk setiap barang

for i in range(n):

print("Barang ke-", i+1)

nama_barang = input("Nama barang: ")

harga_barang = float(input("Harga barang: "))

jumlah_barang = int(input("Jumlah barang: "))

# Menghitung total harga untuk setiap barang

total_barang = harga_barang * jumlah_barang

# Menambahkan total harga barang ke variabel total_harga

total_harga += total_barang

# Menampilkan total harga keseluruhan

print("Total harga keseluruhan: ", total_harga)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tamayogi701 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 04 Jul 23