sebutkan dua komponen yg meneruskan putaran poros engkol ke input

Berikut ini adalah pertanyaan dari mmarzuki45456 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan dua komponen yg meneruskan putaran poros engkol ke input shatf transmisimata pelajaran :PMSM
kelas :XI​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Komponen yang termasuk dalam sistem pemindah tenaga adalah sebagai berikut :

Kopling (Clutch) Kopling berfungsi meneruskan dan memutuskan putaran dari poros engkol ke transmisi (perseneling) ketika mulai atau pada saat mesin akan berhenti atau memindahkan gigi. ...

2. Transmisi (Gear box) ...

3. Final Drive (Penggerak Akhir)

semoga membantu!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sind6862 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21