1. Buatlah variabel dengan nama restaurant yang object dengan ketentuan

Berikut ini adalah pertanyaan dari qstn pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Buatlah variabel dengan nama restaurant yang object dengan ketentuan berikut:- Memiliki properti bernama "name"
- Bertipe data string
- Bernilai apa pun, asalkan tidak string kosong atau null.
- Memiliki properti bernama "city"
- Bertipe data string
- Bernilai apa pun, asalkan tidak string kosong atau null.
- Memiliki properti "favoritedrink"
- Bertipe data string
- Bernilai apa pun, asalkan tidak string kosong atau null.
- Memiliki properti "favoritefood"
- Bertipe data string
- Bernilai apa pun, asalkan tidak string kosong atau null.
- Memiliki properti "isVegan"
- Bertipe data boolean
- Bernilai boolean apa pun.

2. Buatlah variabel bernama name.
Kemudian isi dengan nilai name dari properti object restaurant
3. Buatlah variabel bernama favoriteDrink.
Kemudian isi dengan nilai "favorite drink" dari properti object restaurant

Javascipt

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

const restaurant = {

name: "Orion",

  city: "Garut",

  "favorite drink": "Pepsi",

  "favorite food": "Burger",

  isVegan: true

};

let name = "Orion";

let favoriteDrink = "Pepsi";

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MrIkhsanZ dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 09 Jul 21