Tuliskan langkah-langkah membuat label 30 perfect barang Microsoft Word​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rick421 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan langkah-langkah membuat label 30 perfect barang Microsoft Word​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Pertama buat file Data terlebih dahulu menggunakan Ms Exel dengan jumlah baris sesuai dengan jumlah sticker pada lembaran label. Pada contoh 30 sticker dengan isi yang sama. Masing2 sticker bisa berisi informasi yang berbeda-beda, masukkan info sesuai keperluan. Bagian yang dihighlight orange berisi Field name (misalnya Nama Barang, Harga, Kode Barang).

Simpan file dengan nama yang mudah diingat.

2. Buka Ms Word, New Blank Document.

Pilih Tool, Mail Merge Manager.

3. Dari Mail Manager, Create New, pilih Labels.

Dari Labels dialog box, jika tidak terdapat label yang diinginkan dari pilihan yang ada, cick New Label, beri nama dan isi parameter yang diperlukan sesuai petunjuk. Pada contoh adalah parameter yang digunakan untuk mencetak label Tom & Jerry 3 x 10 stickers dengan kode label 107.

Click OK untuk menyimpan.

4. Click Get List, Open Data Source dan pilih nama file data, click OK, pilih Sheet1, Entire Worksheet, click OK..

5. Click Insert Merge Field, pilih Field yang ingin kita cetak pada label, atur jarak antara Field dengan menekan Spasi atau Enter untuk turun kebaris berikut. Clik OK. Setelah semua dilakukan, click OK.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dewichs23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 04 Jun 21