Berikut ini adalah pertanyaan dari zakiismail28 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pengertian Double Linked List pada C++. Salah satu kelemahan dari Singly Linked List adalah masing-masing simpul hanya memiliki satu pointer saja sehingga hanya dapat bergerak satu arah saja, yaitu: maju atau ke kanan. Untuk mengatasi kelemahan ini maka dibuat dengan Doubly Linked List.
Doubly Linked List merupakan Linked List dimana setiap simpul dibagi menjadi tiga bagian yaitu bagian isi, bagian pointer kiri, dan bagian pointer kanan. Bagian isi merupakan bagian yang berisi data yang disimpan oleh simpul, sedangkan bagian pointer kiri merupakan bagian yang berisi alamat dari simpul sebelumnya dan bagian pointer kanan merupakan bagian yang berisi alamat dari simpul berikutnya. Gambar 1. merupakan simpul untuk Doubly Linked List.
Penjelasan:
maaf kalau salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alifjamalullail19 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 08 Apr 22