identifikasi potensi potensi yang ada pada diri atau daerahnya sebagai

Berikut ini adalah pertanyaan dari susanabanamtuan6 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

identifikasi potensi potensi yang ada pada diri atau daerahnya sebagai peluang dalam pengembangan e-commerce​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Saat ini Indonesia menjadi pengguna interet terbesar di asia, mencapai 150 juta lebih pengguna. Populasi penduduk Indonesia saat ini mencapai 262 juta orang. Lebih dari 50 persen penduduk telah terhubung jaringan internet.

Pengguna internet di Indonesia terus tumbuh pesat dan telah mencapai 143 juta pengguna pada 2017. Mengikuti India dan China, Indonesia akan menjadi negara terbesar pengguna internetnya di dunia pada 2020. Inovasi teknologi komunikasi dan informasi memungkinkan terjadinya dinamika sosial dan perubahan perilaku konsumsi masyarakat.

Setiap keluarga di Indonesia dengan rela membelanjakan puluhan ribu rupiah setiap bulan bahkan bisa mencapai 1% pendapatan perkapita bagi golongan kelas menengah untuk membeli akses telekomunikasi dan informasi. Mulai dari sambungan telepon genggam, akses internet baik mobile/ fix-line, dan belum termasuk belanja gadget atau hardware nya.

Demikian juga setiap perusahaan saat ini mengalokasikan belanja sambungan internet dan telepon sebagai salah satu prioritas operasional perusahaan. Perkembangan lain yang terjadi di Indonesia lima tahun kedepan adalah, jurang digital antara daerah perkotaan dan daerah pedesaan semakin tipis.

Penjelasan:

semoga membantu kalian ya

mohon maaf apabila ada kesalahan

jangan lupa follow ya :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muzakki5123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Jun 21