Berikut ini adalah pertanyaan dari budiaana8 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Microsoft Word 2016 adalah sebuah aplikasi atau program Microsoft yang digunakan untuk pekerjaan kantoran seperti membuat surat, artikel atau dokumen.
Penjelasan:
Jangan terkecoh dengan tahunnya!!! banyak orang-orang mengira bahwa Microsoft word dirilis pada tahun 2016 karena sesuai dengan namanya "Microsoft word 2016". Sebenarnya tanggal dirilisnya resmi Microsoft Word 2016 adalah 22 September 2015.
Microsoft Word 2016 menyediakan 40 bahasa
Jenis Microsoft Word 2016 adalah jenis paket aplikasi perkantoran
Catatan:
Kategori: TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
Materi: Microsoft
(Gambar: Microsoft Word 2016)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Pawie dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 May 21