Berikut ini adalah pertanyaan dari ruwindo2 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Topologi Jaringan
“Topologi jaringan yang di gunakan adalah topologi star . Topologi star merupakan topologi dengan kontrol terpusat , semua link harus melewati pusat yang menyalurkan data tersebut kesemua simpul atau client yang dipilihnya . Simpul pusat dinamakan stasiun primer atau server dan lainnya dinamakan stasiun sekunder atau client server . Setelah hubungan jaringan dimulai oleh servermaka setiap client server sewaktu-waktu dapat menggunakan hubungan jaringan tersebut tanpa menunggu perintah dari server . Selain topologi star terdapat beberapa topologi di antaranya topologi bus, & topologi ring . Dibandingkan kedua topologi tersebut , topologi Star di rasakan paling cocok untuk warnet tersebut. Gambar dari topologi jaringan star .
Topologi Jaringan :
”Topologi yang digunakan adalah topologi bus.
Topologi ini adalah topologi yang awal di gunakan untuk menghubungkan komputer . Dalam topologi ini masing masing komputer akan terhubung ke satu kabel panjang dengan beberapa terminal , dan pada akhir dari kable harus di akhiri dengan satu terminator . Topologi ini sudah sangat jarang digunakan didalam membangun jaringan komputer biasa karena memiliki beberapa kekurangan diantaranya kemungkinan terjadi nya tabrakan aliran data , jika salah satu perangkat putus atau terjadi kerusakan pada satu bagian komputer maka jaringan langsung tidak akan berfungsi sebelum kerusakan tersebut di atasi .
#AyoBelajar
#SemangatBelajar
“MAAF KALAU SALAH YA”
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Vyreen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 02 Jul 21