Berikut ini adalah pertanyaan dari arabgojol pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut beberapa contoh berpikir komputasional:
- Memasak nasi
- Dekomposisi. Pada tahap awal memasak nasi, mari kita menyiapkan langkah-langkah untuk memecahkan masalah dengan menyiapkan beras, air, tempat nasi hingga pemasak nasi atau rice cooker.
- Pengenalan pola. Pengenalan pola dengan memahami dalam proses memasak nasi dari memasak air dulu, memasak beras hingga menyalakan mesin pemasak nasi tersebut.
- Abstraksi. Sebuah pandangan beberapa nasi yang dibutuhkan dalam memasak nasi, masukan beras di rice cooker beserta airnya dan nyalakan.
- Algoritma. Sudah memahami polanya dari di atas, masukan beras secukupnya, air secukupnya hingga nyalakan mesin pemasak nasi.
- Mencuci pakaian
- Dekomposisi. Pada awal ini menentukan hingga mengelompokan pakaian berbagai jenis sendiri yang akan di cuci, menyiapkan alat cuci hingga ember dan memahami proses pencucian.
- Pengenalan pola. Mengetahui pola dalam mencuci pakaian dari memilah pakaian untuk dicuci, memperkirakan detergen dan air yang akan dibutuhkan.
- Abstraksi. Setelah mengetahui berbagai pakaian yang kotor akan dilanjutkan dengan memahami pakaian yang kotor, menyatukan pakaian hingga mencucinya dan menjemurnya.
- Algoritma. Setelah mengetahui langkah di atas dari pemecahan mencuci pakaian dari memilah pakaian, menyiapkan alat, mencuci hingga menjemur.
- Membuat laporan
- Dekomposisi. Pada awal memahami pemikiran awal apa yang dibuat dalam laporan tersebut hingga berbagai bagian sampai laporan itu selesai.
- Pengenalan pola. Pada pengenalan pola memulai isian laporan, test dan yang inti atau isi laporan yang harus dijelaskan.
- Abstraksi. Memahami dalam pengerjaan laporan menjelaskan dengan berbagai penjelasan hingga narasi yang jelas dan dilanjutkan hingga penjelasan akhir laporan.
- Algoritma. Sudah memahami pola dari penjelasan di atas dari pengerjaan laporan, penjelasan isi hingga narasi yang dijelaskan hingga akhir.
Pembahasan
Berpikir komputasional adalah sebuah pandangan yang mana memecahkan suatu masalah hingga mendapatkan solusi dari awal hingga akhir sehingga detail untuk menyelesaikan sebuah masalah atau aktivitas.
Pelajari lebih lanjut
- Beberapa contoh bunyi dari kehidupan sehari-hari yomemimo.com/tugas/5645586
- Beberapa manfaat segi banyak kehidupan sehari-hari yomemimo.com/tugas/6473687
- Beberapa contoh ulet dalam kehidupan sehari-hari yomemimo.com/tugas/5154483
Detail jawaban
Kelas: 4
Mapel: Ilmu Sosial
Bab: Bab 10 - Masalah Sosial di Lingkungan Setempat
Kode: 4.10.10
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zhella2108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 11 May 21