tuliskan kalimat peringatan yang muncul jika file presentasi belum tersimpan,

Berikut ini adalah pertanyaan dari aina18473 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

tuliskan kalimat peringatan yang muncul jika file presentasi belum tersimpan, kemudian anda memilih exit bottom!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

File presentasi yang telah kita buat di sebuah aplikasi harus kita lakukan save terlebih dahulu, jika hal tersebut belum kita lakukan akan ada beberapa kalimat yang muncul pada saat kita melakukan penutupan aplikasinya yaitu

  • dou you want save the changes you made to persentation?
  • atau sorry power point cant read
  • maaf file belum tersimpan, apakah anda yakin mau keluar?

Penjelasan:

Dalam membuat file presentasi ada baiknya setelah kita melakukannya kita mengaktifkan fitur auto save pada aplikasi pembuat presentasi tersebut agar sewaktu kita membuka file presentasi itu kita mengaksesnya kembali, beberapa pilihan atau perintah yang dapat kita jalankan untuk menyimpan file tersebut yaitu

  1. save
  2. save as (untuk menyimpan di tempat baru)

Saat ini file presentasi semakin mudah untuk dibuat karena banyaknya aplikasi yang dapat kita gunakan untuk kepentingan presentasi kita seperti microsoft power point, videoscribe, dan aplikasi lainnya

Pelajari lebih lanjut tentang materi  file presentasi belum tersimpan pada

yomemimo.com/tugas/9750899

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Israfardhian dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 17 Jun 21