Berikut ini adalah pertanyaan dari nadiafara521 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Mesin Turing adalah model komputasi teoritis yang ditemukan oleh Alan Turing, berfungsi sebagai model yang ideal untuk melakukan perhitungan matematis. Walaupun model ideal diperkenalkan sebelum komputer nyata dibangun, model ini tetap diterima kalangan ilmu komputer sebagai model komputer yang sesuai untuk menentukan apakah suatu fungsi dapat diselesaikan oleh komputer atau tidak (menentukan fungsi yang dapat dihitung). Mesin Turing terkenal dengan ungkapan "Apapun yang bisa dilakukan oleh Mesin Turing pasti bisa dilakukan oleh komputer
Sebuah mesin Turing secara formal dinyatakan dalam 7 tupel, yaitu M = (Q, Σ, Γ, δ, S, F, b)
dimana :
Q = himpunan state
Σ = himpunan simbol input
Γ = simbol pada pita (meliputi pula blank)
δ = fungsi transisi
S = state awal, S ∈ Q
F = himpunan state akhir, F⊆ Q
b = simbol kosong (blank) bukan bagian dari Σ, b .Σ
Bagian dari pita yang belum ditulisi dianggap berisi simbol b (blank)
Penjelasan:
Semoga bermanfaat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh boy072911 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 20 Jul 21