Berikut ini adalah pertanyaan dari Keysiamomo pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Ikon Word Art terdapat pada TAB INSERT.
Penjelasan:
Didalam Tab Insert terdapat isi yaitu berupa :
1) Cover Page
2) Blank Page
3) Page Break
4) Picture
5) Clip Art
6) Shapes
7) SmarArt
8) Chart
9) Hyperlink
10) Bookmark
11) Cross - reference
12) Header
13) Footer
14) Page Number
15) Teks Box
16) Quick Parts
17) Word Art
18) Drop Cap
19) Equation
20) Syimbol
Semoga membantu ya, Maaf jika ada kesalahan...
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bismaadinata dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 07 Jun 21