Pengertian artikel adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari Josephmadeus pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pengertian artikel adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Artikel mempunyai beberapa ciri ciri yang perlu kita  perhatikan, diantaranya adalah :

1. Isinya bersumber dari fakta dan bukan hanya mengggunakan dimensi realitas saja.

2. Berisikan sebuah karya tulis yang sifatnya padat, singkat, jelas, dan tuntas.

3. Merupakan sebuah hasil tulisan yang bersifat original. (Asli)

4. Bersifat faktual karena mengungkap berbagai macam data.

5. Isinya disesuaikan dengan fakta yang didapat dari objek ataupun narasumber sehingga bukan hanya hasil pemikiran penulisnya semata.

6. Isinya juga dapat berupa sebuah pemaparan mengenai biografi tokoh dan peristiwa tertentu, hasil riset, dan hasil hasil penemuan lainnya yang berhubungan dengan tema artikel yang bersangkutan.

7. Suatu gagasan yang berkaitan dengan kebutuhan pembacanya.

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh claravalentinaluis20 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 30 May 22