pada saat memformat cell, dikotak dialog Format Cell, pilihan kategori

Berikut ini adalah pertanyaan dari harveyquinel555 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

pada saat memformat cell, dikotak dialog Format Cell, pilihan kategori apa saja yang dapat digunakan untuk menambahkan simbol mata uang? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban ringkas:

- kategori Currency

- kategori Accounting

Penjelasan panjang:

Perbedaannya yaitu:

- kategori Currency memiliki format untuk setting angka negatif

- kategori Accounting tidak memiliki format untuk setting angka negatif

Untuk lebih jelasnya, amati lampiran:

- kotak dialog Format Cells ditunjukkan tanda panah merah

- kategori Currency ditunjukkan tanda panah hijau

- kategori Accounting ditunjukkan tanda panah biru

- simbol mata uang (contohnya Rp) ditunjukkan tanda panah hitam

Jawaban ringkas:- kategori Currency- kategori AccountingPenjelasan panjang:Perbedaannya yaitu:- kategori Currency memiliki format untuk setting angka negatif- kategori Accounting tidak memiliki format untuk setting angka negatifUntuk lebih jelasnya, amati lampiran:- kotak dialog Format Cells ditunjukkan tanda panah merah- kategori Currency ditunjukkan tanda panah hijau- kategori Accounting ditunjukkan tanda panah biru- simbol mata uang (contohnya Rp) ditunjukkan tanda panah hitam

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Zamroniy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Feb 22