Tuliskan contoh 3 soal latihan Computational thinking dari bebrastolong dibantu​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rifkymuhamad543 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan contoh 3 soal latihan Computational thinking dari bebras

tolong dibantu​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Terangkan yang Anda ketahui tentang abstraksi!

Jawaban : Abstraksi memiliki arti sebagai suatu proses pembuatan, memisalkah, atau pun menyusun suatu perosalan yang dibahas. Dalam hal ini, definisi abstraksi menurut CT sebagai upaya identifikasi sebuah prinsip-prinsip umum yang nantinya akan menghasilkan ketergantungan pada objek yang saling berkaitan. Pada intinya, abstraksi digunakan untuk menganalisis sebuah data dengan mengidentifikasi objeknya terlebih dahulu agar informasi yang didapatkan lebih akurat karena adanya identifikasi tersebut.

2. Jelaskan fungsi perintah restart dalam program Maple!

Jawaban : Fungsi perintah restart digunakan untuk membersihkan memori yang dikelola oleh maple, di mana semua penghitungan (komputasi) sebelumnya akan dihapus dengan perintah tersebut.

3. Terangkan yang anda ketahui tentang metode mengimplementasikan Computational thinking!

Jawaban : Metode mengimplementasikan computational thinking adalah dengan memahami masalah, mengumpulkan semua data, lalu mulai mencari solusi sesuai dengan masalah. Pada computational thinking. Terdapat bagian dekomposisi yang digunakan untuk memecah maslah kompleks menjadi masalah-masalah sederhana yang mudah untuk diselesaikan

Penjelasan:

I hope this helps

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sofisofyanirandom dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jul 21