Tentukan hasil dari potongan algoritma di bawah ini : a. X

Berikut ini adalah pertanyaan dari lukmanalvero pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tentukan hasil dari potongan algoritma di bawah ini :a. X <- 4
Y <- 2
If X > Y Or Y > 0 Then
X <- X * Y / X
Y <- X / Y * 2
Else
X <- Y
Endif
Write (X)
Write (Y)

b. Read (X)
Read (Y)
If X > 0 and Y < 1 Then
X <- Y
Y <- X + 2
Else
Y <-X
X <- Y + X *Y
Y <- X – Y
Endif
X <- Y/2
Write (X, Y)
Jika dibaca X = -2 dan Y = 2

Ada yang bisa jawab ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Soal a

OUTPUT:

2

4

Soal b

OUTPUT:

2 4

Penjelasan:

Soal a

X ← 4

Y ← 2

  • Sampai di sini, X = 4, dan Y = 2.

If X > Y Or Y > 0 Then

  • Kondisi ini terpenuhi dan bernilai TRUE, karena 4 > 2 bernilai TRUE, atau 2 > 0 bernilai TRUE (cukup salah satu ekspresi bernilai TRUE, karena operator logikanya adalah "or").

   X ← X * Y / X

  • X = 4*2/4 = 2

   Y ← X / Y * 2

  • Y = 4/2*2 = 4

Else

  • Blok ini tidak dieksekusi

   X ← Y

Endif

Write (X)

Write (Y)

OUTPUT:

(asumsi: Write() menambahkan karakter line-feed, sehingga berganti baris)

2

4

Soal b

Read (X)

  • Hasil pembacaan input: X = –2

Read (Y)

  • Hasil pembacaan input: Y = 2

If X > 0 and Y < 1 Then

  • Kondisi ini tidak terpenuhi, maka blok ini tidak dieksekusi.
  • –2 > 0 bernilai FALSE, dan 2 < 1 bernilai FALSE (cukup salah satu ekspresi bernilai FALSE akan menghasilkan FALSE, karena operator logikanya "and")

   X ← Y

   Y ← X + 2

Else

   Y ← X

  • Y = –2

   X ← Y + X * Y

  • X = –2 + –2*–2 = –2 + 4 = 2

   Y ← X – Y

  • Y = 2 – (–2) = 4

Endif

X ← Y/2

  • X = 4/2 = 2

Write (X, Y)

OUTPUT:

2 4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh henriyulianto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 22 Feb 22