Ikon-ikon dibawah ini yang paling tepat digunakan untuk membuat kartu

Berikut ini adalah pertanyaan dari verapasaribu78 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ikon-ikon dibawah ini yang paling tepat digunakan untuk membuat kartu pelajar adalah ..a. Picture, shapes, font
b. Page border, open, table
c. Shapefill, rectangle, height
d. Borders, shapes, line and spacing​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

A.picture, shapes, and font

MENGAPA SIH JAWABANYA (A)?
dalam membuat kartu pelajar pastinya diperlukan foto pelajar itu sendiri menggunakan tools picture untuk memasukan gambar ke cetakan kartu yang akan di print

Lalu, diperlukan shapes untuk mendesain ukuran kartu maupun memberikan ruang kepada pinggiran kartu tersebut

Dan font digunakan untuk memberikan nama, kelas, umur, tanggal lahir, dan lain-lain. Bisa juga digunakan untuk syarat dan ketentuan untuk si pemegang kartu di bagian belakang


#jangan lupa jadikan jawabanku jawaban yang tercerdas ya, follow juga akun brainly ku, jika kaka memberikanku jawaban tercerdas maka kaka akan mendapatkan 14 point!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh WildanFKoeningsberg dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 25 Jul 21