Berikut ini adalah pertanyaan dari kharisma2011 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Dasar
B. novel
C. surat kabar
D. surat tugas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban singkat:
D. surat tugas
Penjelasan panjang:
Drop cap ialah salah 1 fitur pada program pengolah kata (seperti Ms. Word) yg dapat digunakan untuk membuat tulisan lebih indah dan menarik.
Majalah, novel dan surat kabar ialah contoh² dokumen yg dapat diterapkan fitur Drop cap untuk menarik orang sehingga berminat membacanya.
Fitur Drop cap tidak cocok diterapkan pada surat tugas, sebab surat tugas bersifat resmi dan formal.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Zamroniy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 28 Apr 22