Jelaskan perbedaan fungsi dari bullets dan Numbering dalam membuat teks

Berikut ini adalah pertanyaan dari rizkiibim11 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan perbedaan fungsi dari bullets dan Numbering dalam membuat teks bentuk menu...... tolng jawab aku mau ke masjid​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban singkat:

Bullets:

akan membuat teks dg format menu/ daftar bersimbol

Numbering:

akan membuat teks dg format menu/ daftar bernomor

Penjelasan tambahan:

Misalkan pada program Ms. Word:

Simbol-simbol pada pilihan Bullets sudah disediakan oleh Ms. Word, namun pengguna dapat mengubah simbolnya dg simbol yg lain.

Sedangkan pilihan Numbering di Ms. Word, meliputi:

- huruf huruf kapital

- huruf huruf non kapital

- nomor dg angka biasa

- nomor dg angka romawi kecil

- nomor dg angka romawi kapital

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Zamroniy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 May 22