5. Perhatikan pernyataan berikut! (1) Toolbox. (2) Menu bpar. (3)

Berikut ini adalah pertanyaan dari Rxazynn pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Dasar

5. Perhatikan pernyataan berikut! (1) Toolbox. (2) Menu bpar. (3) Option bar. (4) Title bar. Menu yang terdapat pada photoshop ditunjukkan oleh nomor .... a. (1), (2), dan (3) b. (2), (3), dan (4) c. (1), (2), dan (4) d. (1), (3), dan (4) ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Photoshop menjadi salah satu pilihan software yang digunakan ketika melakukan pengeditan pada gambar atau foto. Berdasarkan pilihan yang ada, menu yang terdapat pada photoshop ditunjukkan oleh nomor (1) Toolbox, (2) Menu bar, dan (3) Option bar.

Pembahasan:

Photoshop adalah salah satu jenis software atau perangkat lunak yang berfokus pada pengeditan gambar atau foto, hingga pembuatan efek pada gambar atau foto tersebut.

Area kerja pada aplikasi Photoshop terbagi menjadi,

  1. Menu Bar adalah tampilan menu-menu yang yang dapat digunakan dan terbagi menjadi beberapa submenu yang terorganisir.
  2. Option Bar adalah bagian yang berisi tool-tool yang sedang digunakan.
  3. Toolbox adalah bagian utama dalam proses membuat dan mengedit gambar maupun teks.
  4. Pallete berfungsi untuk membantu memonitor dan mengedit gambar.
  5. Pallete Wall berfungsi untuk membantu menata pallete-pallete yang sedang digunakan.

Pelajari lebih lanjut mengenai materi Photoshop pada

yomemimo.com/tugas/13573541

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 12 Nov 22