Berikut ini adalah pertanyaan dari callystaputri0012 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Dasar
1. Novia sedang mengerjakan skripsi. Sebagai bahan referensi sering banget membaca mencari informasi di internet jadi banyak sekali link yang Novia akses. Untuk memudahkan Novia mendapatkan link-link informasi yang sudah pernah dibaca Novia, browser sudah menambahkan fitur menyimpan alamat web yang rutin Novia kunjungi, fitur ini sering disebut....A. Forward
B. Bookmark
C. Refresh
D. Address Bar
2.Kode program yang terbuka, dalam arti semua orang bisa melihat dan mengakses ke Kode Sumber program serta bisa juga mengembang- kannya disebut....
A. Freeware
B. Shareware
C. Open Source
D. Close Source
3.Shinta sedang mengerjakan skripsi. Data skripsinya disimpan dalam flashdisk. Untuk menjaga hal-hal yang tidak diinginkan maka Shinta harus menggandakan data skripsinya itu caranya dengan....
A. Copy Paste
B. Cut Paste
C. Format Paste
D. Delete Paste
4. Jefry mempunyai HP yang dia miliki sudah dari lama. Setiap dia mau memperbaharui aplikasi yang ada di HP nya keluar notifikasi bahwa dia harus mengkosongkan ruang memori. Selain itu dia kadang juga kebingungan kalau mau mencari data-data karena data di HP nya sudah terlalu banyak. Maka dari itu dia harus melakukan manajemen file di HP nya. Berikut ini yang termasuk dalam kegiatan manajemen file adalah A. Membuat folder
B. Menghapus file
C. Memindahkan file
D. Semua jawaban benar
5. Maksud dari istilah "drag and drop" dalam penggunaan mouse adalah....
A. Memindahkan atau mengarahkan petunjuk mouse pada bagian yang diinginkan.
B. Menekan tombol kiri mouse satu kali C. Menekan tombol kanan mouse dua kali
D. Menekan tombol mouse dan menggerakkan mouse pada posisi yang diinginkan tanpa dilepas
6. Proses pengolahan data pada komputer membutuhkan tiga elemen penting. Berikut tiga elemen penting pada proses pengolah data antara lain adalah ....
A. input, output, proses
B. input, brainware, proses
C. hardware, software, brainware
D. hardware, input, proses
7. Pada saat Antoni menyalakan laptop, laptop tersebut pasti akan melakukan proses loading awal atau yang sering disebut booting. Instruksi proses booting ini kalau dalam laptop atau komputer disimpan dalam memori yang disebut
A. ROM
B. RAM
C. Register
D. Harddisk
B. Bookmark
C. Refresh
D. Address Bar
2.Kode program yang terbuka, dalam arti semua orang bisa melihat dan mengakses ke Kode Sumber program serta bisa juga mengembang- kannya disebut....
A. Freeware
B. Shareware
C. Open Source
D. Close Source
3.Shinta sedang mengerjakan skripsi. Data skripsinya disimpan dalam flashdisk. Untuk menjaga hal-hal yang tidak diinginkan maka Shinta harus menggandakan data skripsinya itu caranya dengan....
A. Copy Paste
B. Cut Paste
C. Format Paste
D. Delete Paste
4. Jefry mempunyai HP yang dia miliki sudah dari lama. Setiap dia mau memperbaharui aplikasi yang ada di HP nya keluar notifikasi bahwa dia harus mengkosongkan ruang memori. Selain itu dia kadang juga kebingungan kalau mau mencari data-data karena data di HP nya sudah terlalu banyak. Maka dari itu dia harus melakukan manajemen file di HP nya. Berikut ini yang termasuk dalam kegiatan manajemen file adalah A. Membuat folder
B. Menghapus file
C. Memindahkan file
D. Semua jawaban benar
5. Maksud dari istilah "drag and drop" dalam penggunaan mouse adalah....
A. Memindahkan atau mengarahkan petunjuk mouse pada bagian yang diinginkan.
B. Menekan tombol kiri mouse satu kali C. Menekan tombol kanan mouse dua kali
D. Menekan tombol mouse dan menggerakkan mouse pada posisi yang diinginkan tanpa dilepas
6. Proses pengolahan data pada komputer membutuhkan tiga elemen penting. Berikut tiga elemen penting pada proses pengolah data antara lain adalah ....
A. input, output, proses
B. input, brainware, proses
C. hardware, software, brainware
D. hardware, input, proses
7. Pada saat Antoni menyalakan laptop, laptop tersebut pasti akan melakukan proses loading awal atau yang sering disebut booting. Instruksi proses booting ini kalau dalam laptop atau komputer disimpan dalam memori yang disebut
A. ROM
B. RAM
C. Register
D. Harddisk
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. B. Bookmark
2. C. Open Source
3. A. Copy Paste
4. D. Semua jawaban benar
5. D. Menekan tombol mouse dan menggerakkan mouse pada posisi yang diinginkan tanpa dilepas
6. A. input, output, proses
7. A. ROM
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungboy615 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 13 Mar 23