Sebutkan bagian materi Informatika beserta dengan ruang lingkupnya! ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari sorayaputri444 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan bagian materi Informatika beserta dengan ruang lingkupnya! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban

Informatika adalah bidang keilmuan yang berkaitan dengan informasi, serta teknologi dan pengolahannya. Perlu menjadi catatan pula bahwa terkadang keilmuan ini juga tumpang tindih dengan istilah lain seperti TIK (teknologi informasi dan komunikasi) atau menggunakan bahasa Inggris menjadi ICT (information and communication technology).

Pengertian Informatika

Pengertian InformatikaDalam Kamus Besar Bahasa Indonesia atau disingkat KBBI (2016) Informatika adalah ilmu tentang pengumpulan, klasifikasi, penyimpanan, pengeluaran, dan penyebaran pengetahuan yang direkam. Selanjutnya, masih dalam KBBI, disisipkan pula bahwa istilah informatika dapat merujuk pula pada hal-hal yang berkaitan dengan informasi; usaha dalam bidang informasi.

Ruang Lingkup Studi Informatika

Ruang Lingkup Studi InformatikaHingga kini, terdapat beberapa bidang studi yang berkaitan erat dengan informasi serta pengolahannya atau informatika secara umum, meliputi: teknik informatika, teknik komputer, sistem informasi, manajemen informatika, dan ilmu komputer. Hal ini karena informatika menyelubungi banyak cabang yang mempelajari lebih spesifik pada suatu kajiannya saja. Secara umum, cakupan studi informatika dapat meliputi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh synxag dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Dec 22