usaha ekstraktif adalah usaha yang memungut secara langsung benda-benda yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari athifahmuadzah pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Dasar

usaha ekstraktif adalah usaha yang memungut secara langsung benda-benda yang tersedia di alam contohnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jenis perusahaan yang kegiatannya langsung mengambil serta memanfaatkan hasil-hasil kekayaan alam seperti perusahaan pertambangan, penangkapan ikan di laut bebas, penebangan kayu legal, pengambilan rumput laut, dan lain sebagainya. Ciri-ciri perusahaan ekstraktif adalah:

  • Mengambil secara langsung benda atau barang yang sejak awal tersedia di alam.
  • Menjadikan hasil pengumpulan benda atau barang tersebut untuk dijual dan dimanfaatkan lebih lanjut

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh umisusi056 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 16 Jul 21