Nama perangkat keras disamping adalah?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari faizacera pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Dasar

Nama perangkat keras disamping adalah?​
Nama perangkat keras disamping adalah?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Nama perangkat keras disamping adalah monitor. Secara umum, monitor adalah layar komputer.

Pembahasan

Perangkat keras atau biasa disebut dengan hardware adalah bagian dari komponen-komponen komputer yang dapat dilihat dan dapat disentuh secara fisik. Contoh perangkat keras adalah Harddisk (penyimpanan data dan sistem operasi), Keyboard (input data), Monitor (melihat layar), RAM (Penyimpanan sementara aplikasi), dan lain sebagainya.

Fungsi perangkat keras :

  • Sebagai alat input.
  • Sebagai alat output.
  • Sebagai perangkat pemroses data.
  • Sebagai alat tambahan/asesoris dengan beragam fungsi tambahan.
  • Dll.

Pelajari lebih lanjut

  1. Pengertian perangkat keras : yomemimo.com/tugas/2505816
  2. Fungsi perangkat keras : yomemimo.com/tugas/17553752
  3. Macam-macam perangkat keras : yomemimo.com/tugas/11031812

Detail jawaban

Mapel : TI

Kelas : VII SMP

Materi : Perangkat Keras Komputer

Kode : 7.11.7

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21